Contoh CV dalam Bahasa Inggris Fresh Graduate Hingga Content Writer

CETTA – Bagi kamu yang sudah berpengalaman dalam mencari pekerjaan, pasti sudah familiar dengan CV. Apalagi CV dalam bahasa Inggris yang mulai banyak dilirik oleh perusahaan.

Pembuatan CV dinilai cukup sulit, tetapi sebenarnya sangat mudah dengan menemukan contoh yang sederhana. Simak artikel ini untuk menemukan contoh CV dalam bahasa Inggris dengan baik.

[quads id=1]

Apa Itu CV?

CV (Curriculum Vitae) adalah dokumen yang berisi mengenai latar belakang, profil singkat, pendidikan hingga pencapaian yang telah dilakukan. CV sangat berguna untuk mendapatkan pekerjaan dan selalu diminta oleh setiap perusahaan.

Maka, tidak heran jika CV menjadi poin penting dan selalu membuat pusing para pencari kerja. Namun, kali ini kamu tidak perlu pusing karena akan ada beberapa contoh CV dalam bahasa Inggris yang mudah ditiru.

Contoh CV dalam Bahasa Inggris Fresh Garduate

Cristiana Kyle

Contact

Email : [email protected]

Address: Street. Manggar Street, Keslir, No. 123

Phone Number : 081999000888

Summary

I am a fresh graduate who is capable of communicating, writing with a good EYD and doing research. I have a strong desire and determination to be part of the world of writing.

Education

Merah Putih High School – 2014- 2017

Indonesian Literature – University of Indonesia 2017 – 2022

Experiences

I was part of a journalistic organization

Skills

Ability to write according to EYD, communicate well with the team, be able to think critically about current issues, understand how to apply Microsoft Office.

 Terjemahan

Cristiana Kyle

Kontak

Email : [email protected]

Address: Jalan. Gunung Manggar, Kesilir, No. 123

No. Telepon: 081999000888

Profil

Saya seorang fresh graduate yang mampu dalam berkomunikasi, menulis dengan EYD yang baik hingga melakukan riset. Saya memiliki keinginan dan tekad yang kuat dalam menjadi bagian dunia kepenulisan.

Pendidikan

SMA Merah Putih – 2014- 2017

Sastra Indonesia – Universitas Indonesia 2017 – 2022

Pengalaman

Pernah menjadi bagian dari organisasi jurnalistik

Keterampilan

Kemampuan menulis sesuai EYD, berkomunikasi baik dengan tim, dapat berpikir kritis mengenai isu terkini, paham dalam mengaplikasikan Microsoft Office.

 

 Contoh CV dalam Bahasa Inggris Content Writer

Cristiana Kyle

Contact

Email : [email protected]

Address: Street. Manggar Street, Keslir, No. 123

Phone Number : 081999000888

Summary

I am a content writer with 3 years experience. I have operated websites, blogs while writing SEO Friendly articles. Before writing, I always research the issues that are currently being discussed.

Education

Merah Putih High School – 2014- 2017

Indonesian Literature – University of Indonesia 2017 – 2022

Work experiences

Manage company websites in the field of business and finance

Manage personal blog in women’s field

Create interesting content based on each issue at a certain time

Achievement

Increase website traffic by up to 25%

Skills

Ability to write according to EYD, communicate well with the team, be able to think critically about current issues, understand how to apply Microsoft Office, understand SEO friendly writing.

 Terjemahan  

Cristiana Kyle

Kontak

Email : [email protected]

Address: Jalan. Gunung Manggar, Kesilir, No. 123

No. Telepon: 081999000888

Profil

Saya seorang content writer yang telah berpengalaman selama 3 tahun. Saya telah mengoperasikan website, blog dalam penulisan artikel SEO Friendly. Sebelum menulis, saya selalu riset mengenai isu yang sedang ramai dibicarakan.

[quads id=1]

Pendidikan

SMA Merah Putih – 2014- 2017

Sastra Indonesia – Universitas Indonesia 2017 – 2022

Pengalaman Kerja

Mengelola website perusahaan dalam bidang bisnis dan keuangan

Mengelola blog pribadi dalam bidang perempuan

Menciptakan konten menarik yang berdasar pada setiap isu dalam waktu tertentu

Pencapaian

Menaikkan traffic dalam website hingga 25%

Keterampilan

Kemampuan menulis sesuai EYD, berkomunikasi baik dengan tim, dapat berpikir kritis mengenai isu terkini, paham dalam mengaplikasikan Microsoft Office, memahami penulisan SEO friendly.

 

 Contoh CV dalam Bahasa Inggris Copywriter

Cristiana Kyle

Contact

Email : [email protected]

Address: Street. Manggar Street, Keslir, No. 123

Phone Number : 081999000888

Summary

I am an Indonesian literature graduate who is very interested in the world of writing. I want to continue to grow in the world of copywriting and provide interesting and useful information.

Education

Merah Putih High School – 2014- 2017

Indonesian Literature – University of Indonesia 2017 – 2022

Work experiences

Copywriter, Company 234 Media, 2022

Create content for uploading on social media Instagram, Twitter, Facebook

Search for keywords based on the issues being discussed

Create materials for content

Achievement

I can increase traffic up to 30% within the company.

Skills

Mastering Microsoft Office and Google Suite, understanding SEO friendly writing, good communication as a team or individually, being creative in finding content, conducting keyword research to create content.

Terjemahan

Cristiana Kyle

Kontak

Email : [email protected]

Address: Jalan. Gunung Manggar, Kesilir, No. 123

No. Telepon: 081999000888

Profil

Saya merupakan lulusan sastra Indonesia yang sangat tertarik dalam dunia kepenulisan. Saya ingin terus berkembang dalam dunia copywriter dan memberikan informasi menarik sekaligus bermanfaat.

Pendidikan

SMA Merah Putih – 2014- 2017

Sastra Indonesia – Universitas Indonesia 2017 – 2022

Pengalaman Kerja

Copywriter, Perusahaan 234 Media, 2022

Membuat konten untuk upload di sosial media Instagram, Twitter, Facebook

Mencari kata kunci berdasarkan isu yang sedang dibahas

Melakukan pembuatan materi untuk konten

Pencapaian

Dapat menaikkan traffic hingga 30% dalam perusahaan.

Keterampilan

Menguasai microsoft office dan google suite, memahami penulisan SEO friendly, komunikasi yang baik secara tim ataupun individu, kreatif dalam menemukan konten, melakukan riset kata kunci untuk membuat konten.

Nah, itu dia 3 contoh cv dalam bahasa Inggris yang dapat kamu jadikan sebagai referensi. Teruslah mencari pengalaman sebanyak mungkin agar cv kamu dilirik oleh HRD.

Belajar Bahasa Inggris, Cetta Online Class!

Kamu mau belajar bahasa Inggris tapi tak punya banyak waktu karena padatnya kesibukan. Tenang aja! Cetta Online Class hadir untuk kamu yang senang untuk belajar secara fleksibel dan bisa dilakukan dimana saja. Ya, disini kamu bisa belajar bahasa Inggris secara online tanpa kamu harus datang ke tempat kursus secara langsung.

Spesialnya lagi, kamu akan dapat potongan 10% karena sudah membaca artikel ini hingga selesai. Untuk mengklaim potongan ini kamu harus memasukan kode BACACETTASUPDATES pada halaman checkout kelas yang akan kamu pilih!

Yuk, belajar bahasa Inggris sekarang juga bareng Cetta Online Class! 

[quads id=1]
BACA JUGA:  15 Rekomendasi Aplikasi untuk Belajar Bahasa Inggris di 2024, Gratis!

Bagikan Artikel ini:

Artikel Lainnya

Isi Data Diri Dulu, Yuk!
Cetta Akan Kirimkan Kode Promonya ke Emailmu